Senin, 15 Februari 2016

Tips Cerdas Memilih Digital Agency



Hello, guys! Semakin berkembangnya industri digital di Tanah Air, akhir-akhir ini digital agency di Indonesia semakin menjamur aja! Anda tau Digital Agency? Apa, masih belum tau? Hmm.. Kalo gitu, yuk mari kita cari tahu tentang si digital agency ini, dan yang mau tau apa aja sih tips cerdas dalam memilih si digital agency ini, ada juga. Let’s cekidot guys !^-^

The Definition
    Digital Agency merupakan sebuah agensi yang membantu para pengusaha / sebuah perusahaan untuk memasarkan produk/brand mereka, guys.
Nah, bedanya digital dengan agensi biasa yaitu, media yang digunakan. Digital Agency menggunakan media digital seperti website, aplikasi, social media, search engine, dan sebagainya.

Saat ini banyak bermunculan digital agency di Indonesia dengan berbagai penawaran yang menarik, bukan? Nah, disaat itulah anda harus berhati-hati, guys! Karena gak semua penyedia layanan digital agency itu baik, dan bermutu lho. Tenang.. berikut ini ada kok, tips cerdas agar anda gak salah memlih digital agency! 
Yang perlu anda perhatikan diantaranya ..

  1. Pengalaman
Semakin banyak pengalaman, semakin bagus kerjanya! Pengalaman penyedia layanan digital agency memang perlu diperhatikan, guys. Tentu untuk mendapat hasil yang terbaik dan gak ada kata kecewa!

  1. Team Professionality
      

Kalau tim yang bekerja bagus, pasti akan menyenangkan bukan? Tau gak sih? Anda akan bekerja sama dengan mereka selama anda menggunakan penyedia layanan digital agency, lho. Jadi, penting kan untuk nyaman dengan the team!

  1. Lokasi Penyedia Layanan
Jarak memang gak bermasalah, guys! Tapi, sebaiknya anda memilih penyedia layanan yang dekat dengan lokasi anda. Kenapa? Iya untuk, memudahkan dalam berkomunikasi dengan mereka guys!

  1. Kebutuhan 
Sebuah digital agency menawarkan berbagai service, mulai dari..
-         Web Development,
-         Research & Analysis,
-         Search Engine Marketing (SEM),
-         Search Engine Optimization (SEO),
-         Social Media Optimization (SMO) dan lainnya.
Wah, banyak ya jenisnya! Setelah itu, pilihlah service sesuai kebutuhan setiap brand/produk anda ya, guys! ^_^

  1. The Analist
Kemampuan membuat anlisa suatu produk memang cukup penting, lho. Mereka dapat menentukan strategi setelah menganalisa produk. Bila analisa nya tepat dan cocok, maka dapat menentukan strategi yang bagus!

  1. The Strategy
Lihat strategi mereka dalam memasarkan produk anda, atau orang lain. Kalau strateginya tepat, kualitas layanannya boleh jadi memang terbaik, guys!


  1. The Program
Pastikan mereka adalah “client oriented” Program yang tepat, dan terbaik tentu akan menguntungkan bukan? Nah, cobalah lebih teliti lagi dalma melihat setiap program yang mereka tawarkan. Setelah itu, sesuaikan program dengan kebutuhan anda, guys!


Nah, demikianlah Tips Cerdas Memilih Digital Agency. Untuk anda yang sedang mencari digital agency di Indonesia yang recommended banget, ada kok yaitu Digital Squad!
Semoga bermanfaat,
See ya, guys!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Write You Comment, Guys! ^_^